Subscribe:

KLIK DAPET 0,001 $

Selasa, 20 April 2010

Protein

Protein adalah senyawa organik yang terbanyak dalam sel makhluk hidup, karena separuh lebih berat kering makhluk hidup terdiri atas protein. Secara kimiawi, protein adalah heterobiopolimer yang terdiri atas satuan – satuan monomer yang disebut asam amino yang dihubungkan oleh ikatan peptida. Suatu protein dapat mengendap atau terkoagulasi oleh beberapa senyawa seperti larutan asam, basa, garam dan pelarut organik. Endapan yang terbentuk belum tentu mengalami denaturasi. Ada beberapa garam yang dapat memperkecil kelarutan seperti (NH4)2SO4 jenuh, ada pula garam yang dapat mendenaturasi protein seperti garam – garam logam berat seperti Pb-asetat. Denaturasi, adalah rusaknya struktur protein yang larut sehingga menjadi tidak larut.

Tidak ada komentar: